Halaman

Minggu, 01 Agustus 2010

video polisi tabrak lari mahasiswa, cerita lama

dalam video yang berdurasi 25 detik ini, terlihat sebuah mobil patroli polisi menabrak seorang pria berpakaian biru hingga terlempar ke sisi trotoar jalan. mobil polisi masih tetap berlaju kencang, dan terlihat pula seorang yang melempari mobil polisi.


kejadian ini menurut polisi terjadi pada tahun 2008, saat itu mahasiswa sedang melakukan demo atas kenaikan BBM di depan Universitas Atma Jaya, semanggi, Jakarta.
aksi demo mahasiswa berlangsung brutal dan anarkisme, polisi akan menyelidiki pelaku pengunggah video polisi tabrak lari mahasiswa ini karna di nilai provokatif dan menjelekan nama kepolisian.

polisi patroli melarikan diri karena aksi demontrasi mahasiswa menolak kenaikan BBM berubah anarkis dan tidak dapat di kendalikan, apalagi sebelumnya ada mobil polisi yang dirusak.

Tidak ada komentar: