Halaman

Minggu, 23 Mei 2010

cara promosi blog melalui facebook

Untuk memperoleh traffic ke blog secara gratis kita, selain mempromosikan blog kita pada search engine, mempromosikan blog atau website kita pada social media seperti facebook sangat membantu blog kita. dalam mendapatkan traffic tinggi.
kenapa dan mengapa facebook?
Facebook adalah social media terbesar pertama saat ini. dan pengguna facebook ditaksir lebih dari 1 milliar pengguna di dunia. jadi memperoleh traffic dari facebook bukan omong kosong belaka. dan hal ini telah saya peraktekkan sendiri diblog berbahasa inggris saya.

bagaimana caranya mendapatkan taffic blog (Get traffic blog )kita pada facebook?
caranya adalah dengan menghubungkan feed blog kita, pada bagian note facebook. Dengan demikian setiap kali kita selesai memposting tulisan kita, maka facebook secara otomatis akan mengambil tulisan kita berdasarkan feed yang mereka terima.



nah, begini tutorial caranya promosikan blog pada social media facebook
cara pertama

  1. masuk pada bagian "note" di facebook
  2. Click "Edit Notes Privacy" untuk mengatur siapa saja yang bisa melihat postingan/article kita.
  3. Click "Import Blog"
  4. Masukkan feed blog 
  5. Dan Click Start Import
  6. Periksa kembali apakah nama Feed blog anda sudah benar, jika sudah benar lanjut sterp selanjutnya
  7. Click Comfirm Import
  8. Dan step selanjutnya adalah menunggu dan tetap terus menulis postingan, dan traffic pun datang.
semoga tips ini berguna untuk  untuk meningkatkan traffic blog( increase traffic blog ), dan maukah anda mengenalkan postingan ini pada facebook anda?

Tidak ada komentar: